Visi dan Misi
Visi
"Berprestasi, Kompetitif, Berwawasan Lingkungan dilandasi Iman dan Taqwa untuk mewujudkan Profil Pelajar Pancasila"
Misi1.
- Meningkatkan kesadaraan penghayatan dan pengamalan ajaran agama sehingga terbentuknya peserta didik yang berakhlak mulia
- Mendorong aktivitas dan kreativitas secara optimal kepada seluruh komunitas sekolah yang berpihak kepada peserta didik
- Mengoptimalkan pembelajaran berdiferensiasi untuk meningkatkan keterampilan komunikasi, kolaborasi, dan berpikir kritis
- Meningkatkan kecakapan numerasi dan literasi peserta didik melalui pustaka digital
- Meningkatkan kesadaran peserta didik secara bijak terhadap perkembangan IPTEK di era globalisasi
- Meningkatkan kesadaran serta kepedulian peserta didik terhadap kebersihan, kelestarian lingkungan hidup yang asri, sehat dan nyaman.
- Mewujudkan sekolah ramah anak, anti perundungan melalui budaya 5S (senyum, salam, sapa, sopan dan santun)
- Menumbuhkembangkan jiwa entrepreneurship peserta didik